4 Cara Membuat Email Baru di Hp Yang Sudah Ada Emailnya

Banyak orang yang kebingungan bagaimana cara membuat email baru di Hp yang sudah ada emailnya. Seperti yang kita tahu, akun gmail atau email sangat penting dimiliki oleh seseorang yang punya smartphone baik Android atau iPhone. Karena hampir semua aktifitas mobile membutuhkan yang namanya email. Misalnya Playstore, registrasi media soisal, game dan sebagainya. Nah terkadang punya … Read more

Cara Mengembalikan Video Yang Terhapus di Android (Pasti Berhasil)

Mengembalikan Video Terhapus – Pasti kalian menyimpan banyak file di smartphone android yang kalian miliki, mulai dari dokumen foto, sampai dengan video. Apalagi saat ini smartphone sudah dilengkapi dengan ruang penyimpanan yang sangat besar. Jadi selain digunakan untuk alat komunikasi, kalian juga bisa jadikan Hp sebagai tempat penyimpanan beragam file. Bagi seorang videographer, video merupakan … Read more

Cara Menonaktifkan Notifikasi Peramban di Hp Oppo

Banyak orang yang memilih untuk menonaktifkan notifikasi peramban di smartphone karena di anggap sangat mengganggu termasuk juga di Hp Oppo. Aplikasi peramban merupakan aplikasi bawaan Hp atau biasa di sebut juga dengan aplikasi browser. Source: pixabay Sebenarnya notifikasi tersebut memberikan informasi kepada pengguna tentang berita atau info baru dari aplikasi. Namun terkadang notifikasinya terlalu sering … Read more

Cara Menghapus Akun Tinder di Android Paling Ampuh

Hapus Akun Tinder – Kemajuan teknologi saat ini semakin memudahkan dan membuat pekerjaan manusia menjadi lebih efisien. Salah satunya dalam hal komunikasi dan mencari jodoh. Ada banyak aplikasi yang bisa dipakai buat kalian yang jomblo. Source: techcrunch.com Aplikasi ynag cukup terkenal dan populer di Indonesia adalah Tinder. Ini merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk mencari … Read more

3 Cara Membuka Pola Hp Oppo Yang Lupa Tanpa Reset

Membuka Pola Oppo Yang Lupa – Smartphone Oppo sudah sangat terkenal dipasaran Indonesia. Apalagi awal kemunculannya dicap sebagai smartphone dengan kemampuan kamera yang luar biasa.  Namun hingga sekarang Oppo terus memberikan fitur-fitur canggih di dalamnya. Salah satunya dalam hal keamanan ponsel. Ada beberapa metode yang bisa dipakai untuk mengunci Hp Oppo seperti Fingerprint, PIN dan … Read more

Cara Mengubah Tema Keyboard Vivo Tanpa Aplikasi

Mengubah tema keyboard pada smartphone menjadi salah satu cara untuk membuat tampilan samartphone tampak keren dan aestethic. Selain itu membuat kita sebagai pengguna tidak merasa bosan dengan tema yang itu-itu saja, termasuk juga Hp Vivo. Brand yang satu ini memang sudah sangat terkenal di Indonesia dan memiliki cukup banyak pengguna. Salah satu cara Vivo memanjakan … Read more

2 Cara Melihat Orang Yang Menyimpan Foto Instagram Kita

Instagram memiliki banyak sekali postingan setiap harinya. Kalian bisa menemukan berbagai video dan foto dengan berbagai kategori. Nah menariknya Instagram atau IG memberikan fitur dimana setiap pengguna dapat menyimpan foto yang dianggap menarik. Source: pixabay Sehingga dapat dilihat kapan saja dengan mudah. Akan tetapi kalian penasaran gak sih kira-kira siapa saja yang menyimpan foto Instagram … Read more

5 Cara Menghilangkan Watermark Pada Foto Paling Ampuh

Menghilangkan Watermark Pada Foto – Mungkin diantara kita pernah mendapatkan atau mendownload subuah gambar maupun fiti yang terdapat watermark. Nah watermark ini berbeda-beda, bisa dalam bentuk tulisan kecil atau transparan atau bisa juga dalam bentuk logo. Misalnya ketika kalian mengedit video di Kinemaster atau yang lainnya, biasanya akan terdapat sebuah watermark. Ini berfungsi sebagai penanda … Read more

Cara Mengaktifkan Low Power Mode Agar Lebih Hemat Baterai

Keberadaan semartphone saat ini memang sudah menjadi barang yang harus dimiliki oleh setiap orang. Hampir semua kegiatan menggunakan smarphone, seperti bekerja, jula beli, nonton, game bahkan juga pendidikan. Source: pixabay Jadi akan sangat ketinggalan jika seseorang tidak memiliki ponsel pintar ini. Semakin ke sini, perkembangan smartphone juga semakin canggih. Ada banyak fitur-fitur yang terus diupgrade … Read more

6 Cara Menghapus Banyak Postingan Instagram Sekaligus Dengan Cepat

Mungkin sudah ada ratusan postingan yang kalian unggah ke Instagram pribadi, baik foto ataupun video. Dari banyanya postingan tersebut ada beberapa yang ingin dihapus. Ada berbagai alasan kenapa orang ingin menghapus postingan Ig. Source: pixabay Entah karena kurang nyaman, postingan sudah rusah, ingin menghapus akun Instagram dan sebagainya. Mungkin jika satu atau dua foto tidak … Read more