Banyak di antara kalian yang tengah mencari bagaimana cara screen mirroring iPhone ke Macbook tanpa kabel untuk menampilkan layarnya.
Maka dari itu kalian berada pada artikel yang tepat karena Halamantutor.xyz akan memberikan penjelasannya.
Selain memanfaatkan aplikasi bawaan Mac yang bernama Pemutar QuickTime untuk merekam layar iPhone, kalian juga bisa mengaitkan iPhone dengan TV, proyektor, dan Macbook tanpa harus memakai kabel data Lightning USB.
Nah untuk cara memakai fitur Airplay Mirroring sangatlah mudah dan simpel. Kalian cuma perlu mengaktifkan AirPlay dan melakoni cerminan dari iPhone ke Macbook. Mudah banget, kan?
Untuk lebih jelasnya lihat pembahasan berikut.
Baca Juga: 8 Cara Mengatasi Senter iPhone Tidak Menyala dengan Mudah!
Apa Itu Fitur Airplay?
Cara Screen Mirroring iPhone ke Macbook Tanpa Kabel
- Pasang aplikasi “Reflektor” di Macbook.
- Pastikan iPhone terhubung ke jaringan Wi-Fi yang sama dengan Macbook.
- Buka aplikasi “Reflektor” di Macbook.
- Buka “Pusat Kontrol” di iPhone.
- Ketuk ikon “Screen Mirroring” di “Pusat Kontrol”.
- Pilih Macbook yang ingin disambungkan dengan iPhone.
- Untuk menonaktifkannya, buka “Pusat Kontrol” di iPhone, ketuk ikon “Screen Mirroring”, lalu pilih “Stop Mirroring”.
Baca Juga: 3 Cara Reset iPhone Seperti Baru, Bisa Tanpa Hapus Data