Cara Melihat Konten Sensitif di Twitter iPhone, Android dan PC Terbaru

Ada banyak konten di dalam platform Twitter termasuk konten sensitif. Akan tetapi terapat cara melihat konten sensitif di Twitter melalui iPhone maupun Android. Konten sensitif tersebut bisa meliputi foto, video atau hanya gambar semata.

cara melihat konten sensitif di Twitter

Pihak Twitter melakukan pembatasan tersebuat agar pengguna tidak terganggu. Namun ternyata tidak semua orang merasa terganggu dengan adanya konten sensitif tersebut. Malah beberapa orang menjadi penasaran dan ingin melihatnya.

Sebenarnya fitur ini membantu para pengguna di bawah umur atau untuk menghindari konten yang dirasa dapat menyebabkan gangguan mental. Akan tetapi jika kalian tidak malasan dengan konten tersebut, kalian bisa mengatur sensitive content di Twitter.

Baca Juga: Cara Melihat Cadangan Chat Whatsapp di Google Drive Lewat Hp / PC

Cara Melihat Konten Sensitif di Twitter Terbaru

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuka sensitive content di Twitter. Nah kalian bisa melakukannya dengan mudah hanya dengan beberapa langkah saja.
Langsung saja simak ulasan dan pembahasannya sebagai berikut.

1. Cara Melihat Konten Sensitif di Twitter Lewat iPhone

Pertama kalian bisa menampilkan sensitive contenct di Twitter melalui iPhone. Biasanya ketika ada konten sensitif maka akan muncul peringatan bahkan itu termasuk konten sensitif.
Apabila kalian penasaran untuk melihat postingan twitter tersebut, ikuti panduan lengkapnya di bawah ini:
  • Pertama silahkan bukan akun Twitter kalian di iPhone, bisa melalui aplikasi atau websitenya langsung.
  • Setelah itu cari dan pilih tweet atau konten sensitif mana yang ingin kalian lihat.
  • Biasanya ada tulisan pada bagian awal konten yang dianggap sensitif.
  • Lihat di sisi kanan konten kemudian kalian pilih Lihat.
  • Nantinya konten gambar, foto atau video sensitif tadi akan muncul.
  • Selesai.

2. Cara Mengatur Sensitive Content di Twitter Via Android

Bagi pengguna Android yang ingin mengatur konten sensitif di Twitter, caranya juga tidak jauh berbeda dengan pengguna iPhone. 
Cara ini digunakan untuk melihat konten sensitif pada postingan tertentu yang diinginkan. Langsung saja berikut ulasannya:
  • Silahkan buka aplikasi Twitter di Android.
  • Login menggunakan akun Twitter yang sudah terdaftar.
  • Selanjutnya kalian cari konten yang bertulisan sensitive content.
  • Berikutnya kalian klik keterangan “Ya, lihat profil
  • Tunggu beberapa saat maka akan muncul konten sensitif tersebut di layar Hp kalian.
  • Selesai.

Cara Melihat Semua Konten Sensitif di Twitter

Seperti yang admin sampaikan sebelumnya, kalau kedua tutorial di atas di pakai untuk membuka postingan sensitif di Twitter satu persatu.
Nah mungkin kalian malas atau jengkel karena harus terus menekan tombol “lihat” untuk membuka konten sensitif. Jika begitu kalian bisa melakukan pengaturan agar bisa melihat semua konten sensitif Twitter tanpa harus melihat satu persatu.
Berikut tutorial yang dapat kalian lakukan:
  • Silahkan buka Twitter melalui aplikasi di iPhone atau Android. Atau bisa juga mengunjungi situs resmi twitter.com.
  • Setelah itu login menggunakan username dan password yang sudah terdaftar.
  • Jika sudah berhasil login selanjutnya masuk ke bagian Pengaturan.
  • Kemudian pilih menu Pengaturan dan Privasi.
  • Setelah itu cari dan masuk ke bagian Privasi dan Keamanan.
  • Langkah berikutnya kalian gulir ke bawah kemudian lihat keterangan Media tampilan yang mungkin berisi konten sensitif.
  • Silahkan kalian aktifkan opsi tersebut.
  • Nah sekarang semua konten sensitif yang muncul di beranda Twitter kalian akan langsung ditampilkan.
  • Selesai.

Penutup

Nah dari artikel cara melihat konten sensitif di Twitter, baik di iPhone, Android maupun di PC di atas, kira-kira langkah-langkah mana yang belum paham. Silahkan tanya di komentar. Namun bila kalian memiliki trik lain, jangan sungkan untuk berbagi. 

Leave a Comment