Font Emoji Centang Biru TikTok: Begini Cara Buat dan Salinnya yang Benar

Mendapatkan centang biru di TikTok memang menjadi keinginan semua pengguna TikTok. Namun hal itu tidaklah mudah. Nah platform Tik Tok merupakan media sosial berbagi video yang dapat dipadukan dengan musik, efek, filter dan lain sebagainya.
font emoji centang biru di Tiktok
Popularitas Tik Tok memang sedang naik daun bahkan mampu bersaing dengan platform lain yang sudah dulu ada seperti Youtube, Instagram dan Facebook. Kalian bisa menemukan beragam konten video di TikTok, mulai dari bisnis, pendidikan, musik, kuliner dan sebagainya.
Apa lagi dengan sistem TikTok yang dikenal dengan sebutan fyp. Video yang berhasil masuk halaman fyp kemungkinan besar akan mendapatkan banyak viewer dan like. Itulah kenapa banyak conten kreator yang masuk fyp.
Bukan hanya itu, salah satu kebahagian punya akun media sosial adalah ketika akun pribadi mendapatkan verifikasi oleh platform yang bersangkutan yang ditandai dengan munculnya centang biru pada nama akun.
Namun agar bisa mendapatkan centang biru, kalian harus punya banyak like pada setiap video yang diupload. Selain itu kaian juga harus punya ratusan ribu follower atau pengikut. Hal tersebut tentu akan sangat sulit bagi pemula.
Namun tidak perlu khawatir, karena ada trik dimana kalian bisa membuatnya sendiri dengan Font Emoji Centang biru. Adanya trik ini, kalian tidak perlu membutuhkan banyak follower dan like. Lalu bagaimana cara membuat dan copy font centang biru di Tik Tok? simak ulasan di bawah ini.

Penjelasan Tentang Font Emoji Centang Biru di TikTok

Tidak mengherankan jika banyak pengguna media sosial TikTok yang berlomba-lomba mendapatkan centang biru. Akun yang mendapatkan centang biru menandaan itu sebagai akun asli dan secara tidak langsung akan menjadi arti di media sosial yang bersangkutan.
Dengan adanya font emoji centang biru di TikTok, akan membuat akun seolah-olah telah memiliki diberikan centang biru sehingga akun akan tampak menarik dan keren. Terlebih lagi jika punya Engagement yang baik.
Kalian bisa pakai font emoticon logo centang biru ini pada nama akun TikTok dan memisahkannya dengan spasi. Untuk tutorial lebih jelasnya, silahkan simak penjelasan sebagai berikut.

Cara Membuat Font Emoji Centang Biru Tik Tok

Kalian bisa menggunakan tutorial ini untuk mendapatkan centang biru TikTok secara instan, mengingat akan sangat sulit untuk mendapatkannya secara langsung. Berikut langkah-langkahnya:
  • Langkah pertama buka web browser yang ada di Hp kemudian kunjungi situs https://www.flaticon.com/
  • Berikutnya ketik kata Verified pada kolom search yang tersedia.
  • Kemudian tekan enter, maka kalian akan melihat beberapa gambar logo verified. Silahkan kalian pilih logo yang paling mitip dengan TikTok verified.
  • Langkah selanjutnya download untuk menyimpan gambar ke galeri.
  • Setelah itu kalian bukan situs https://makeemoji.com/. Pada tampilan utama tekan tombol Pilih File kemudian cari gambar verified yang sudah di unduh tadi.
  • Biarkan gambar terupload dan berubah menjadi emoji. Selanjunya kalian bisa copy atau salin emoji tersebut.
  • Langkah berikutnya buka aplikasi TikTok di Hp kalian kemudian masuk ke bagian profil.
  • Silahkan tap Edit profil kemudian pastekan emoji centang biru tadi pada nama pengguna.
  • Selesai.
Jika kalian mengalami kesulitan, silahkan coba tutorial kedua.

Copy Font Emoji Centang Biru TikTok

Untuk mendapatkan font emoji centang biru di TikTok ternyata tidak mudah. Akan tetapi admin punya cara yang sedang viral digunakan sekarang. Selain cara di atas untuk membuat profil akun TikTok terverified.
Berikut cara salin emoji logo centang biru ke TikTok:
  • Silahkan kunjungi dulu situsnya di sini.
  • Setelah itu kalian cari emoji centang biru dengan cara mengetik katak verified pada kolom pencarian.
  • Akan ada beberapa emoji yang bisa dipilih. Silahkan unduh salah satu yang paling mirip dengan logo asli.
  • Jika sudah berikutnya masuk ke website https://www.flaticon.com/ untuk ubah formatnya.
  • Kalian upload emoji verified yang sudah didownload tadi.
  • Secara otomatis emoji akan muncul di keyboard kalian, kemudian kalian tinggal menambahkan centang biru diakhir nama.
  • Langkah selanjutnya buka aplikasi TikTok dan masuk ke bagian profil.
  • Silahkan edit profil dan pastekan nama yang sudah ada centang birunya tadi.
  • Terakhir simpan perubahan.
Sekarang kalian sudah mendapatkan akun TikTok dengan centang biru secara instan dan cepat.

Akhir Kata

Seperti itulah tadi penjelasan tentang cara membuat dan copy Emoji centang biru di Tik Tok yang dapat kalian lakukan dengan mudah dan cepat.
Silahkan lakukan langkah-langkahnya dengan benar agar proses berhasil. Ikuti terus informasi dan tutorial menarik lainnya di Halamantutor.

Leave a Comment