3 Cara Reset iPhone Seperti Baru, Bisa Tanpa Hapus Data

Cara reset Hp iPhone sebenarnya sangat mudah dilakukan. Jika kalian memiliki iPhone yang sering mengalami masalah, seperti aplikasi yang terus keluar masuk, perangkat yang tidak merespon, atau muncul pesan error.
Maka langkah pertama yang harus kalian coba adalah mereset ulang iPhone kalian. Namun, cara reset Hp iPhone bisa berbeda-beda tergantung pada jenis iPhone yang kalian gunakan dan masalah apa yang sedang dihadapi. 
Berikut akan membahas cara reset Hp iPhone seperti baru tanpa menghapus secara lengkap dan jelas, sehingga kalian dapat melakukan reset dengan mudah dan tanpa khawatir kehilangan data penting.

Cara Reset Hp iPhone Seperti Baru Semua Tipe

Nah terdapat dua trik yang bisa kalian lakukan disemua iPhone tipe, seperti iPhone 7, 8 iPhone X, iPhone Xr, iPhone 11, iPhone 12 dan lainnya. Untuk itu berikut persyaratan yang dibutuhkan:

1. Cara Reset Hp iPhone dengan Tombol Kombinasi

Cara pertama dapat kalian pakai untuk reset pabrik ponsel iPhone adaalah dengan menekan tombol kombinas. Berikut tutorialnya:
  • Tekan tombol Home dan Sleep secara bersamaan.
  • Tahan kedua tombol tersebut selama sekitar 10 detik.
  • Lepaskan tangan dari kedua tombol saat layar iPhone berubah menjadi hitam.
  • Tunggu sebentar hingga logo Apple muncul di layar.
  • Proses restart sedang berlangsung, tunggu sampai selesai.
  • Setelah selesai, kamu bisa mencoba menggunakan iPhone seperti biasa.

2. Lewat Menu Pengaturan

Metode selanjutnya adalah cara soft iPhone tanpa menghapus data, dimana kalian bisa melakukannya tanpa aplikasi tambahan dan  
  • Buka “Settings” di iPhone kalian.
  • Pilih “General“.
  • Scroll ke bawah dan cari opsi “Reset“.
  • Pilih “Reset All Settings” yang berwarna merah.
  • Tunggu sampai iPhone melakukan pengaturan ulang secara otomatis.
Nah, dengan cara ini pengaturan iPhone kalian akan diatur ulang dari awal, tapi jangan khawatir data atau aplikasi kalian ga akan dihapus kok. 
Tapi perlu diingat, kalian perlu memasukan kembali password WIFI dan mengatur notifikasi serta izin aplikasi dari awal lagi.

3. Cara Hard Reset Hp iPhone

dan cara yang terakhir ini adalah cara kuat untuk mengembalikan iPhone ke pengauran pabrik sehingga akan mengjilankan banyak data.
  • Langkah pertama buka aplikasi “Settings” di iPhone kalian.
  • Kemudian pilih menu “General“.
  • Setelah itu klik menu “Reset“.
  • Di sini kalian pilih opsi “Erase All Content and Settings“.
  • Layar iPhone kamu akan menampilkan kotak peringatan bahwa semua data akan terhapus. Jangan khawatir, ini normal.
  • Untuk melanjutkan, masukkan Apple ID untuk mengkonfirmasi tindakan reset.
  • Tunggu beberapa saat hingga semua data dan pengaturan pada iPhone terhapus.
Nah, dengan cara ini pengaturan iPhone kalian akan diatur ulang dari awal, tapi jangan khawatir data atau aplikasi kalian ga akan dihapus kok
Tapi perlu diingat, kalian perlu memasukan kembali password WIFI dan mengatur notifikasi serta izin aplikasi dari awal lagi.

Penutup

Setelah mengikuti panduan lengkap cara reset Hp iPhone seperti baru di atas, kalian sekarang dapat melakukannya dengan mudah dan tanpa khawatir kehilangan data penting. 
Ingatlah untuk selalu membackup data kalian sebelum melakukan reset dan periksa kembali jenis reset yang sesuai dengan masalah yang sedang dihadapi. 
Semoga artikel ini bermanfaat untuk kalian semua yang memerlukan informasi tentang cara reset Hp iPhone. Terima kasih telah membaca!

Leave a Comment