Cara mengubah kuota lokal Tri menjadi kuota reguler banyak dicari oleh para pengguna Tri. Menjadi salah satu provider yang banyak digunakan di Indonesia, Tri selalu menghadirkan inovasi-inovasi menarik untuk memuaskan pelanggannya.
Salah satunya adalah kuota lokal, paket internet hemat namun mantap. Kuota lokal membuat kalian bebas berselancar di internet tanpa takut pulsa ludes.
Menariknya kuota ini bisa dipakai secara 24 jam tanpa batas waktu. Namun sayanya ketika berada diluar daerah, tentunya kuota ini tidak bisa dipakai.
Alhasil kuota akan hangus dan terbuang sia-sia. Tapi, jangan khawatir karena kalian bisa mengubah kuota lokal Tri menjadi kuota reguler atau kuota utama yang berlaku di seluruh Indonesia.
Penasaran caranya? Yuk, simak penjelasan Halamantutor.xyz di bawah ini.
Baca Juga: Cara Mengubah Pulsa Jadi ShopeePay Gratis Tanpa Aplikasi
Cara Mengubah Kuota Lokal Tri Menjadi Kuota Reguler
- Kunjungi Play Store dan install aplikasi Fake GPS Location.
- Pastikan pengaturan lokasi di HP kalian sudah diaktifkan.
- Berikutnya jalankan aplikasi Fake GPS Location dan pilih lokasi yang sama dengan lokasi aktivasi kuota lokal Tri kalian.
- Misalnya, jika kalian mengaktifkan kuota lokal Tri di Bandung, maka pilih kota Bandung di aplikasi Fake GPS Location.
- Jika sudah, selanjutnya tap tombol Play yang ada di sudut kanan bawah layar.
- Nah untuk mengujikanya silahkan buka aplikasi browser kalian dan coba akses situs-situs favorit kalian.
- Selesai.
Baca Juga: Cara Mengganti Akun DANA di Lazada dengan Mudah