Jika kalian memiliki banyak aplikasi yang bersifat privasi, maka kalian harus tahu cara mengunci aplikasi di Hp Samsung. Tujuannya agar aplikasi-aplikasi tersebut tidak bisa dibuka oleh sembarang orang, misalnya foto, video, dokumen atau file lainnya.
Samsung menjadi salah satu raksasa smartphone, sehingga mereka terus mengembangkan fitur-fitur terbaru nan canggih untuk memberikan kenyaman bagi pengguna. Salah satunya dari sektor keamanan ponsel yang amat perlu mendapat perhatian khusus.
Nah untuk itu Samsung menghadirkan kemampuan untuk mengunci aplikasi dengan menggunakan PIN atau password yang kalian buat sendiri. Sehingga tidak sembarang orang bisa mengakses aplikasi saat ponsel dipinjam.
Cara Mengunci Aplikasi di Hp Samsung Semua Tipe
1. Cara Mengunci Aplikasi Hp Samsung Tanpa Aplikasi Tambahan
- Langkah awal buka menu Settings Hp Samsung.
- Selanjutnya masuk ke pengaturan Lock Screen and Security.
- Setelah itu gulir ke bawah dan pilih menu Other Security Settings.
- Berikutnya pilih Pin Windows dan tentukan aplikasi mana yang akan dikunci.
- Langkah berikutnya pilih metode penguncian, bisa PIN atau pola.
- Tekan tombol Done dan tunggu proses Recent Applications Key.
- Jika sudah, klik icon PIN dan tekan tombol Start untuk mulai mengenunci aplikasi.
- Selesai
2. Cara Kunci Aplikasi Hp Samsung dengan S Secure
Ada juga fitur lain di Hp Samsung yang bisa dipakai untuk mengunci aplikasi namanay S Securite. Berikut penjelasan yang bisa diikuti:
- Pertama buka aplikai S Secure di Hp Samsung. Jika tidak ada bisa unduh gratis di Play Store.
- Selanjutnya buka aplikasi S Secure dan pilih opsi Lock and Mask App.
- Aktifkan dengan cara menggeser tombol sampai menjadi ON.
- Setelah itu pilih opsi App lock type lalu atur metode pembayaran.
- Jika sudah, kembali ke haaman Lock and Mask App kemudian buka menu Locked apps.
- Pilih aplikasi Samsung mana yang ingin di kunci dengan cara menekan tombol Add untuk menambahkan.
- Terakhir klik tombol Done untuk menyimpan.
- Selesai.
3. Cara Mengunci Aplikasi di Hp Samsung dengan folder Secure
- Pergi ke menu Setting Hp Samsung.
- Gulir ke bawah lalu pilih Lock Screen and Security atau Biometrics and Security.
- Selanjutnya kalian bisa masuk ke Secure Fokder lalu klik saja tombo Next.
- Setelah itu tap tombol Start maka kalian akan masuk ke akun Samsung.
- Nah di sini kalian diminta untuk memilih jenis penguncian aplikasi yang diinginkan.
- Kemudian input verifikasi keamanan biometrik dan tap Next.
- Setelah itu buat kunci sesuai jenis yang kalian pilih tadi sampai terverifikasi.
- Langkah berikutnya bukan bagian Secure Folder dan tentukan aplikasi mana yang akan dikuncil.
- Klik Add Apps dengan icon tambah.
- Proses penguncian aplikasi di Hp Samsung behasil dilakukan.
4. Cara Mengunci Aplikasi di Hp Samsung dengan Smart AppLock
Apabila kalian menggunakan Hp Samsung tipe lama dan belum memiliki fitur-fitur tersebut, tenang kalian masih bisa mengunci aplikasi di Hp Samsung dengan aplikasi tambahan bernama Smart App. Ikuti cara di bawah ini:
- Jalankan Google Play Store terlebih dahulu untuk menginstal aplikasi Smart AppLock.
- Jika sudah, buka aplikasinya dan masuk ke bagian Settings.
- Setelah itu pilih menu Password and Pattern Setting kemudian buat password atau kata sandi yang diinginkan.
- Apabila ingin mengunci pakai pola, kalian bisa klik yang Lock Type.
- Selanjutnya pilih apliakasi mana yang ingin kalian kunci dengan menggeser tombol yang ada di sampingnya.
- Selesai.